tempat paling pas menaruh keyword di blogspot


Mengoptimalkan Konten Anda dengan Penggunaan Keyword

Untuk mendapatkan peringkat lebih tinggi di Google, Anda harus mengoptimalkan konten Anda untuk kata kunci. Cari tahu kata kunci apa yang digunakan audiens Anda saat menelusuri online.
Dalam artikel ini, kami akan menunjukkan cara menempatkan kata kunci dengan benar pada postingan blog..silahkan perhatikan gambar di bawah ini :


tempat paling pas menaruh keyword di blogspot

gambar diatas adalah gambar mengenai tempat untuk menaruh keyword,yaitu pada Judul postingan,URL postingan,gambar postingan,deskripsi postingan dan mete description/deskripsi penelusuran..

mari kita bahas satu satu untuk Mengoptimalkan Konten Anda dengan Penggunaan Keyword
1.TITLE

Judul postingan Merupakan elemen yang wajib dimiliki dalam membuat artikel.Judul yang bagus,tentu akan lebih mudah untuk menarik visitor

saat pertama kali membuat judul artikel,lebih baik jangan terlalu panjang,supaya URL juga tidak terlalu panjang

2.URL POSTINGAN

Uniform Resource Location(URL) atau alamat postingan,juga menjadi sasaran tempat yang akan dirayap oleh mesin pencari

Contoh : apabila kita ingin membuat artikel dengan judul tempat paling pas menaruh keyword,maka ketika kita publish artikel, otomatis URL nya akan menjadi https://www.namablog anda.com/2022/11/tempat-paling-pas-menaruh-keyword.html
5.Deskripsi postingan

deskripsi Postingan  merupakan isi atau uraian dari artikel yang kita tulis,jadi silahkan tempatkan keyword pada deskripsi postingan kita,tapi dianjurkan agar jangan terlalu banyak menaruh keyword pada elemen ini karena bisa dianggap spam oleh mesin pencari

4.Gambar postingan

setelah selesai upload gambar,silahkan klik gambar lalu klik icon gear/setelan lalu masukkan keyword artikel lalu klik simpan

5.Meta description

meta deskripsi merupakan suatu tag HTML yang menggambarkan uraian postingan kita,jadi silahkan taruh keyword pada deskripsi penelusuran yang ada disebelah kanan bagian bawah

itulah ulasan tentang tempat paling pas menaruh keyword di blogspot.jika semua sudah terisi keyword,paling tidak kita sudah mempunyai 5 (lima) kata kunci dalam setiap artikel

Post a Comment